Anggota DPR RI: Aliyah Mustika Ilham Himbau Warga Bantaeng Hindari Kosmetik Ilegal

Bantaeng, Jurnalpost – Anggota DPR RI Aliyah mustika ilham menghadiri Sosialisasi pemberdayaan masyarakat melalui komunikasi, informasi, dan edukasi (kie) obat, kosmetik dan makanan balai besar POM di gedung balai kartini jalan kartini kabupaten bantaeng sulawesi selatan pada hari jum’at, 3 juni 2016.

Anggota DPR RI: Aliyah Mustika Ilham Himbau Warga Bantaeng Hindari Kosmetik Ilegal

Dalam sambutannya mengatakan bahwa Program ini adalah program utama komisi 9, karena banyaknya obat tradisional dan kosmetik yang eligal jadi program ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat agar mengetahui mana obat yang layak di konsumsi.

kegiatan sosialisasi ini di hadiri juga oleh kepala balai POM makassar Dr.H. Muhammad guntur ,Mengatakan ” dalam pembelian makanan, kosmetik, dan obat-obatan harus hati-hati karena banyaknya obat-obatan tradisional dan kosmetik yang beredar tanpa ada izin dari balai POM.”

Karena Banyaknya obat serta makanan yang beredar tanpa ada izin dari balai POM maka dari partai demokrat ini mengusun program kerja utama untuk sosialisasi ke seluruh wilayah indonesia.

Harapannya kedepan untuk masyarakat di indonesia pada umumnya dan bantaeng khususnya agar mengetahui obat dan makanan mana yang layak di komsumsi dengan baik serta mengerti cara pemakiannya.ulasnya. (Syamsuddin s/jp)

Follow us onFollow JurnalPost on Google News Temukan di Google PlayTemukan di Google Play

Rekomendasi untuk anda

Terbaru

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini